Friday, May 7, 2010
FESTIVAL BATU BALLAH 2010 SINGKAWANG
MATERI FESTIVAL
Materi Festival berupa Lomba Lagu Daerah Kalimantan Barat yang dibagi menjadi 2 (dua) kategori peserta sebagai berikut:
Kategori Peserta Putra
Kategori Peserta Putri
Masing-masing kategori peserta wajib membawakan 1 (satu) lagu wajib dan 1 (satu) lagu pilihan sebagai berikut:
Kategori Peserta Putra
Lagu wajib : “Pinangkan aku” (lagu kab. Pontianak)
Lagu Pilihan:
- Mesjid Jami’ (Kota Pontianak)
- Sayangku (Kabupaten Landak)
Kategori Peserta Putri
- Lagu wajib : “Kaing Lunggi”
Lagu Pilihan:
- Sebuket Rama
- Epo Atiku Nanang Kotaku
(Catatan: bagi yang pernah menjadi juara pertama Festival Batu Ballah pada tahun-tahun sebelumnya, tidak diperkenankan kembali untuk mengikuti lomba).
Petunjuk teknis lomba download disini
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment